Monday, June 25, 2012
1 comments

ketikweb
Saat ini ada banyak sekali design - design web maupun web blog. Hal itu tidak terlepas dari kreatifitas para designer web dalam mendesain web sedemikian rupa hingga tampak menarik. Berikut saya akan antarkan saudara - saudara sekalian mengenal secara tuntas dan langsung praktekkan dasar design web tentang text melalui kode html.
Silahkan simak tabel kode html berikut :

 Text Tags – ketikweb.blogspot.com
Tag
Fungsi
<hl></hl>,<h2></h2>,
<h3></h3>,<h4></h4>,
<h5></h5>,<h6></h6>
Untuk menampilkan judul berupa text dengan berbagai ukuran. h1-h6, angka h1 adalah yang terbesar.
<b></b>
Untuk mem-bold-kan text.
<i></i>
Untuk mem-italic-kan text.
<tt></tt>
Menampilkan text layaknya hasil mesin ketik manual.
<em></em>
Menampilkan penekanan text biasanya berbentuk italic atau bold tergantung pengaturan browser anda.
<strong></strong>
Menampilkan penekanan text biasanya berbentuk italic atau bold tergantung pengaturan browser anda.
<font size=?></font>
Spesifik untuk menentukan ukuran huruf 1-7. Angka 1 adalah yang terbesar. Standarnya angka 3.
<font color=?></font>
Spesifik menentukan warna huruf.
Catatan: Atribut Font dapat dikombinasikan dalam tag font. misalnya:
<font size="4" color="#33FF00">Ini adalah contoh gabungan atribut pada tag font. </font>

Siapkan notepad atau software pembuat web anda (Adobe Dreamweaver CS6ketikweb). Ketik kode html berikut lalu simpan dengan nama belajar html tag text.html :
<!DOCTYPE html PUBLIC "-//W3C//DTD XHTML 1.0 Transitional//EN" "http://www.w3.org/TR/xhtml1/DTD/xhtml1-transitional.dtd">
<head>
<title>Belajar Tag text HTML - Ketikweb</title>
</head>
<body>
<h1>Hai saya h1</h1>
<h2>dan saya h2</h2>
<h3>kalo saya h3</h3>
<h4>Saya h4</h4>
<h5>Perkenalkan saya h5</h5>
<h6>tentunya saya h6</h6>
<br /><b>Saya text yang ditebalkan</b>
<br /><i>saya text yang dimiringkan</i>
<br /><tt>saya text seperti hasil mesin ketik manual</tt>
<br /><em>saya penekanan text</em>
<br /><strong>saya juga penekanan text</strong>
<br /><font size="+1">saya text ukuran angka 1</font>
<br /><font color="#00FF00">saya text warna hijau</font>
<br /><font size="+1" color="#00FF00">saya text warna hijau dan berukuran angka 1</font>
</body>
</html>
Sekarang coba anda buka filenya dan perhatikan, tampilannya kira kira seperti ini:
Gambar contoh tag text | ketikweb.blogspot.com
Bagaimana kawan? Sudah bisa membayangkan, apa yang akan anda buat dengan ilmu baru anda ini? Diluar penjelasan di atas berikut adalah tambahan tag untuk pengaturan text pada html lainnya:

Text Tags – ketikweb.blogspot.com
Tag
Fungsi
<u>  </u>
Untuk menampilkan text bergaris bawah
<big> </big>
Untuk menampilkan text ukuran besar
<small> </small>
Untuk menampilkan text ukuran kecil
 
Silahkan anda coba bereksperimen sendiri dengan tag di atas. Pasti bisa!
Mudah - mudahan ilmu tentang tag text ini bisa bermanfaat untuk anda semua. Akhir perjumpaan, jika ada yang masih mengganjal atau anda menemukan kesulitan, silahkan masukkan koment anda dan follow terus informasi terbaru saya. Hanya di ketikweb.blogspot.com tempat belajar web paling mudah dan asik bagi pemula.

as website a html about html belajar css belajar website belajar html belajar pembelajaran bahasa inggris belajar bahasa inggris belajar php belajar mendesain web css to html cara web cara membuat web cara belajar web cara belajar cepat cara belajar code code html contoh css cara mendesain web cara mendesain website designer web design web design web free edit html e-book css ebook css free web html to css how to html. html code for, html code, html for program web pengertian web i web in html kode html membuat web .com membuat web membuat css membuat website gratis make a web mudah belajar metode belajar mendesain web mendesain website situs web syntax html tutorial web the web text to html tutorial css tutorial html tutorial php webmaster web belajar website belajar web site web page website web design web sites web indonesia web gratis web magazine web hosting.

Share ke Google
"Sobat suka postingan ini? Silahkan copy link dibawah ini dan paste ke web, blog, atau sosial media sobat yang nantinya akan menghubungkan sobat langsung dengan postingan ini. "
Untuk mendapat respon balik dari saya, tuliskan identitas sobat dalam memberi komentar dalam kolom dibawah ini.

1 comments:

Unknown said...

sama... senang bisa berbagi...

Post a Comment

ketikweb ketikweb ketikweb
 
@2013 ketikweb.blogspot.com | Template Modified and Enhanced by Zulkifli Hasan