Sitemap merupakan daftar isi yang dimiliki oleh suatu web maupun blog. Sitemaps ini merupakan kumpulan link yang nantinya akan memudahkan pembaca untuk menjelajahi web atau blog kita. Saat ini blogspot telah mengeluarkan fitur baru sitemap xml untuk membantu para blogger dalam meningkatkan SEO blog dimana dengan mendaftarkan sitemap xml ke google webmaster tool maka akan memberikan informasi kepada search engine mengenai seluruh halaman dan konten yang terdapat dalam blog tersebut. Sehingga dengan sitemap ini akan sangat membantu untuk mendongkrak jumlah pengunjung.
Bagaimana cara mendaftarkan sitemap blog kita?
Lalu klik Add/Test SitemapSilahkan masukkan kode atom kita, kode yang kita masukkan harus kita sesuaikan dengan jumlah posting yang telah kita publish untuk memudahkan pendaftaran.
atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
max-results menunjukkan jumlah postingan pada blog yang telah kita publish.
atau cukup dengan mengetikkan :
sitemap.xml
Kemudian klik Submit Sitemap, untuk status sitemap menjadi pending karena masih dalam proses tapi dalam beberapa jam atau
kita cek hari berikutnya maka status sitemap akan menjadi aktif dan
otomatis akan menampilkan jumlah posting kita yang terindex google search.
Semoga informasi ini bermanfaat dalam membantu Google Search Engine mencari blog kita.
Sitemap submit webmaster tool cara submit sitemaps index google cara submit sitemap atom xml sitemap pending 2012.
Share ke Google
|
"Sobat suka postingan ini? Silahkan copy link dibawah ini dan paste ke web, blog, atau sosial media sobat yang nantinya akan menghubungkan sobat langsung dengan postingan ini. "
|
Untuk mendapat respon balik dari saya, tuliskan identitas sobat dalam memberi komentar dalam kolom dibawah ini. |
5 comments:
Thanks sudah berbagi ilmunya, sukses selalu...
KEMARIN ANE SUDAH SAUBMIT YANG ATOM.XML NYA GAN...
tapi 2 kode submit saya terpending kenapa ya mas tolong pemberihatahuaanya di kolom omentar blog saya
/atom.xml?redirect=false <<<< pending
/feeds/posts/default?orderby=updated
2 ter submit 14 nya pending
bwt dealer suzuki... tunggu aja mas bro... google juga butuh waktu bwt cek daftar sitemap kt.... biasanya kurang dari 3 hr koq dah terdaftar... oia, klo pengen share n diskusi lebih dalam lagi, silahkan add saya di heroscoop.com, soalnya ane aktif online disana... sampai ketemu...
Mampir gan
http://infoboonline.blogspot.com/
sama nih kasusnya sobat blogger semuanya...okey sabar menunggu ya mungkin..
silakan mampir ke blog sederhana ane http://caranuno-seo.blogspot.com/
Post a Comment